Kajari Mengajak Tokoh Agama Mencegah Tindakan Intoleransi Beragama Dan Radikalisme.

SRIWIJAYATIMES. ID | OKU Timur kegiatan rapat Koordinasi yang bertemakan “Penguatan lembaga dan organisasi keagamaan untuk mencegah tindakan intoleransi beragama dan radikalisme. Kejaksaan Negeri OKU Timur bersama Pengawasan Aliran Kepercayaan dan Aliran Keagamaan Dalam Masyarakat ( PAKEM ) Tingkat Daerah OKU Timur, pada Rabu (11/12/2019) di Gedung Aula Kejaksaan Negeri OKU Timur.

Kajari OKU Timur Ismaya Hera Wardanie, SH., M.Hum, mengatakan, kegiatan ini untuk menjalin komunikasi yang baik antar tokoh agama baik secara individual maupun organisasi keagamaan. Perlunyanya, antisipasi dengan perencanaan Penggalangan para tokoh agama tokoh masyarakat.  pemuda tokoh agama pada setiap kesempatan dihimbau untuk tidak menjelek – Agama atau kelompok lain,” Terangnya.

Baca Juga :
Pengadilan Agama Canangkan Zona Integritas Bebas Korupsi

Mengantisipasi isu bentrok antar pendukung Ormas kejari OKU Timur mengajak diskusi komplit bersama yang sedang hangat dimedia Sosial tentang konflik antar organisasi masyarakat maupun organisasi lainya.

Apabila terjadi potensi konflik diharapkn tokoh agama dapat menenangkan, dan lapor pada pihak yg berwajib. bila ditemukan kelompok yang mencurigakan segera  selesaikan dengan cara internal”. Ujar Kajari OKU Timur.

Harapan saya pertemuan ini bisa menjalin silahtuhrahmi dengan masyarakat walau kita berbagai warna agana yang ada di Bumi Sebiduk Sehaluan. saranya (tim)