Sriwijayatimes.id, OKU Timur – Rasa bahagia yang dirasakan oleh pedagang kaki lima yang berada dipasar tradisonal Martapura yang mendapatkan perhatian dari Polres OKU Timur. Ibu Siti (56) pedangan sayur yang berjualan ngampar sayuran sangat bahagia sambil tersenyum setelah diberi paket sambako oleh Kabag OPS AKP Liswan Nurhapis SH dan
Kasad Binmas AKP Tukiarsih di pasar tradisional Martapura, Senin (02/08/2021)
Ibu Siti (56)saat berbicara dengan awak media mengatakan, kaget saya bapak polisi dan ibu polisi saat memberi kan paket sembako, saya kira mau ada rajia”,katanya tersenyum.
“Alhamdulilah saya mendapatkan sembako dari pak polisi, kami pedagang kali lima sangat senang dan terasa terbantu saat musim corona inu kerena sangat sepi berdagang sekarang,” ucapnya ibu Siti.
Sejak musim corona ini semua pedangan kaki lima merasakan dampak berdagang sepi. Tapi kita tetap bersukur kita bisa diberikan kesehatan bisa berjualan dipasar tradisional ini “,terangnya.
“Pemberian sembako ini kami merasa terbantu hidup kami ” karena setiap minggu ada saja dari pemerintah yang membagikan sembako, Ini buktinya kami mendapatkan sembako dari pak polisi dan ibu polisi,”katanya.
Ibu Siti mengucapkan trimakasih kepada Bapak polisi yang telah memperhatikan kami pedagang kaki lima, semoga yang bapak polisi berikan pada pedagang akan mendapatkan pahala yang setimpal,” tutupnya
Sementara Kapolres OKU Timur AKBP Dalizon SIK MH melalui Kabag OPS AKP Liswan Nurhapis SH mengatakan, Pembagian paket semboko kita bagikan untuk, pedagang kecil (kaki lima) tukang becak, juru parkir.
“Sebanyka 300 Semboko telah dibagikan di beberapa tempat diantaranya,Tugu Tani, Pasar tradisional, Pasar Expres dan diareal parkiraan pasar Martapura.
Selain dari 300 paket sembako Polres OKU Timur Juga menbagikan 1200 masker untuk masyarakat,sekaligus membarikan himbauwan kepada masyarakat agar tetap menjaga Prokes.
“Pihaknya berharap, kegiatan ini bisa bermanfaat dan kesadaran masyarakat dalam menerapkan prokes bisa lebih baik lagi. “Semoga bantuan ini,dapat meringankan saudara kita,tetap pakai masker dan jaga kesehatan,”tutupnya.
(BD)